Rabu, 06 Desember 2006

saat kutatap mataku

tak kuasa, aku harus menatap mataku,
seram
mayat bergelimpangan
hampa
angin memperkosa dingin
sunyi
...
tak kuasa, aku harus menatap mataku
gemetar, menggempa
keringat mendidih membakar
luluh lantak
sepi

09.07

Tidak ada komentar: